Sunday 7 June 2015

Cara Memperpedek URL dengan Goo.gl

Cara Memperpedek URL dengan Goo.gl
URL adalah alamat yang menunjukan kesebuah situs tetapi terkadang URL sangat panjang dan itu sangat merepotkan, Apalagi jika masalah tugas karena biasanya tugas harus mencantumkan Sumber jika terlalu panjang Guru/Dosen yang memeriksanya pun kerepotan dan bisa juga nilai kita dikurangi, Apakah nilai anda ingin dikurangi hanya masalah Sumber ? tentu tidak kalu begitu anda mungkin pernah melihat URL yang sangat pendek tetapi jika anda klik akan muncul URL yang panjang, Lalu anda Bertanya bagaimana Caranya ?

Caranya adalah URL Shorteners, URL Shorteners mempunyai 2 keuntungan kita bisa memperpendek URL shorteners dan bisa mendapatkan uang tetapi tidak semuah URL shorteners bisa mendapatkan uang, Contoh URL shorteners yang bisa mendapatkan uang adf.ly ,linkbucks.com,dan masih banyak lagi URL shorteners yang hanya berfungsi untuk memperpendek goo.gl. Untuk sekarang saya akan membahas URL shorteners hanya untuk memperpende untuk yang menghasilkan uang mungkin lain waktu selanjutnya :D

Cara Memperpedek URL dengan Goo.gl
1.Buka Goo.gl atau klik ini
2.Lalu disana ada tulisan"paste your long url here"
3.Paste Url yang ingin diubah menjadi url yang pendek
4. Contoh "http://inipc.blogspot.com/2015/06/cara-memperpedek-url-dengan-googl.html" Akan Menjadi "http://goo.gl/NruzcM"
5. Selesai

Mudah kan saya sengaja tidak memakai perantara gambar karena mungkin agak sulit dicerna saya hanya memakai vidio agar lebih mudah, Simak vidio dibawah ini.


No comments:

Post a Comment

Popular Posts

Tentang IniPC

IniPC Blog personal yang masih banyak kekurangan jika anda yang ingin mengetahui lebih lanjut follow twitter @IniInformasiPC